Postingan

Menampilkan postingan dengan label K-13

Praktik Pembelajaran dan Penilaian Dalam K-13

Gambar
Praktik Pembelajaran dan Penilaian Dalam K-13  Berdasarkan P ermendikbud nomor  103 tahun 2014 tentang Pembelajaran pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah  -  Pedoman Pelaksanaan Pembelajaran, pengertian p embelajaran adalah proses interaksi antar pesertadidik, antara peserta didik dengan tenaga pendidik dan sumber belajar pada suatu lingkungan belajar.  Untuk mencapai kualitas yang telah dirancang dalam dokumen kurikulum, kegiatan pembelajaran perlu menggunakan prinsip sebagai berikut: 1.   Peserta didik difasilitasi untuk mencaritahu; 2.   Peserta didik belajar dari berbagai sumber belajar; 3.   Proses pembelajaran menggunakan pendekatan ilmiah; 4.   Pembelajaran berbasis kompetensi; 5.   Pembelajaran terpadu; 6.   Pembelajaran berbasis keterampilan aplikatif; 7.   Peningkatan keseimbangan, kesinambungan, dan keterkaitan antara hard-skills dan soft-skills; 8.   Pembelajaran yang mengutamakan pembudayaan dan pemberdayaan peserta didik sebagai pembelajar sepanjang hayat; 9.   Pe

Pembahasan Langkah Pembuatan dan Contoh RPP Kurikulum 2013 Revisi Terbaru

Gambar
pembahasan lengkap rpp-k-13 - gurune.net RPP merupakan rencana pembelajaran yang dikembangkan secara rinci meng a cu pada silabus, b uku teks pelajaran, buku panduan gu r u , dan referensi lain yang mendukung .   Pengembangan RPP dapat dilakukan o l eh guru secara m a nd i ri dan/atau berkelompok (KKG) di sekola h /madrasah yang dapat dikoordinasi kan , difasilitas i , dan disupervisi oleh kepala sekolah/madrasah. K omponen  RPP Komponen RPP merujuk pada Permendikbud No. 22 Tahun 2016, terdiri atas:     i dentitas sekolah yaitu nama satuan pendidikan;  identitas mata pelajaran atau tema/subtema; kelas/semester; materi pokok; alokasi waktu ditentukan sesuai dengan keperluan untuk pencapaian KD dan beban belajar dengan mempertimbangkan jumlah jam pelajaran yang tersedia dalam silabus dan KD yang harus dicapai; tujuan pembelajaran yang dirumuskan berdasarkan KD, dengan menggunakan kata kerja operasional yang dapat diamati dan diukur, yang mencakup sikap, pengetahuan, dan ket