Postingan

Menampilkan postingan dengan label IPS

Contoh Pengayaan dan Remidial Kelas V, Tema 4 Sub Tema 1

Gambar
Pengayaan PPKn 1. Hak anak. Mendapatkan pendidikan. Mendapatkan penghidupan Mengungkapkan pendapatnya. yang layak. Bermain dan didengar pendapatnya. Mendapatkan perlindungan dari orang dewasa. 2. Kewajiban anak. Membersihkan lingkungan sekitar. Membantu teman, orang tua dan guru yang membutuhkan. Menghormati orang yang lebih tua. 3. Tanggung jawab anak. a. Menjaga kebersihan lingkungan. b. Menjaga dan memelihara rasa persatuan dan kesatuan. Ilmu Pengetahuan Sosial ( IPS ) Interaksi sosial merupakan aktivitas-aktivitas yang tampak ketika antarindividu ataupun kelompok-kelompok manusia saling berhubungan. Interaksi sosial terjadi antara dua orang atau lebih. Interaksi sosial dapat terjadi antarindividu, antarkelompok, dan antara individu dengan kelompok. Selain itu, interaksi juga dapat terjadi secara langsung maupun tidak langsung. Bentuk interaksi sosial dapat berupa kerja sama, persaingan, dan pertentangan atau pertikaian. Remedial 1. Apa saja orga

Jawaban Tugas Nama Tari, Asal daerah, Properti Tari dan Gambar

Gambar
Indonesia memiliki banyak tarian daerah, di setiap daerah memiliki jenis tarian tersendiri. Dalam peragaan tari dibutuhkan sebuah properti sebagai penunjang dalam pementasan tari. Dalam ayo berlatih pada buku siswa kelas 5 SD/MI ada sebuah tugas sebagai berikut : "Dalam kelompok yang terdiri atas empat orang siswa, cari tahu tentang properti tari yang terdapat dalam tarian-tarian yang terdapat dalam kolom di bawah ini. Kamu dapat mencari informasi terkait dengan properti tersebut di internet, buku-buku, majalah, atau dengan bertanya pada guru sebagai salah satu sumber informasi. Buatlah dalam selembar kertas A4 dan dekorasi dengan rapi. Kamu dapat juga mencari gambar tari yang sesuai untuk memperlihatkan keanekaragaman properti tari yang dimiliki oleh tarian daerah tersebut." Jawaban Tugas Ayo Berlatih Buku Siswa Tema 3 Sub Tema 2 Pembelajaran 2  Tentang Daftar Nama tari, asal daerah dan properti serta gambar : Jawaban Tugas Nama Tari, Asal daerah, Properti Tari dan G

Apa jenis kegiatan produksi, distribusi, dan konsumsi yang ada di lingkungan sekitarmu?

Gambar
Setelah sebelumnya gurune membahas materi kegiatan ekonomi di lingkungan masyarakat, kali ini gurune akan membagikan jawaban singkat dalam bentuk tabel tentang kegiatan produksi, distribusi, dan konsumsi. Adapun tugas yang dimaksud terkait dengan pertanyaan ini  Apa jenis kegiatan produksi, distribusi, dan konsumsi yang ada di lingkungan sekitarmu?  jenis kegiatan ekonomi Adapun jawaban dari pertanyaan tersebut bisa sobat lihat pada tabel dibawah ini, akan tetapi jika tidak jelas dan membutuhkan dalam format MS. Word sobat bisa download tentang jenis kegiatan produksi, distribusi dan konsumsi pada tautan dibawah ini. NO Jenis Kegiatan Ekonomi Yang ada di Lingkungan Sekitarmu Produksi Distribusi Konsumsi 1 Petani yang menghasilkan Padi, jagung dll Penjual Bibit Keliling Menggunakan   TV/HP yang di beli Membuat Tahu Penjual Jamu keliling Menggunakan Kaos Yang dibeli di Distro Membuat Tempe Penjual Mie Ayam dengan gerobag keliling Memakan kue yang

Pengaruh Kegiatan Ekonomi terhadap Kesejahteraan Masyarakat

Gambar
Dalam kehidupan sehari-hari, kita tidak lepas dari kegiatan ekonomi. Apa sajakah kegiatan ekonomi yang dilakukan sehari-hari? Kegiatan ekonomi meliputi kegiatan produksi, distribusi, dan konsumsi. Ketiga kegiatan ekonomi ini saling berkaitan satu sama lain. Satu kegiatan ekonomi terhambat akan mengganggu kegiatan ekonomi lainnya. 1. Produksi  Apa itu produksi?   Amatilah kegiatan ekonomi perajin gerabah! Seorang perajin akan mencari tanah liat sebagai bahan baku. Tanah liat ini diolah menjadi berbagai bentuk, misalnya gerabah. Gerabah yang sudah dibuat akan dijemur kemudian dibakar. Proses akhir, gerabah tersebut diwarnai kemudian dijual kepada konsumen. Dari ilustrasi tersebut dapat dikatakan seorang perajin telah melakukan kegiatan produksi. Jadi, produksi adalah kegiatan menghasilkan barang dalam rangka memenuhi kebutuhan hidup. Orang yang melakukan kegiatan produksi disebut produsen. Coba kamu berikan contoh kegiatan produksi yang terdapat di sekitar tempat tinggalmu. Kegiatan pr

Apa Si Artinya Saham ?

Gambar
contoh dokumen saham ( sumber : wikipedia ) Gurune.net - Beberapa hari yang lalu saat PTS berlangsung salah satu siswa kelas V bertanya kepada gurune. " Saham si artinya apa pak ? " maksud pertanyaanya yaitu " Apa yang dimaksud dengan Saham ? " buat dokumen gurune, maupun bisa buat belajar sobat - sobat gurune dirumah maka gurune tulis saja di sini apa yang dimakud dengan saham. Apa Si Artinya Saham ? #pertama - Menurut KBBI online :  saham /sa·ham/   n   1  bagian; andil; sero (tentang permodalan): --  nya tertanam dalam berbagai perusahaan;   2   ki  sumbangan (pikiran dan tenaga): --  nya dalam perjuangan kemerdekaan sangat besar;   3   Ek  surat bukti pemilikan bagian modal perseroan terbatas yang memberi hak atas dividen dan lain-lain menurut besar kecilnya modal yang disetor;  4  hak yang dimiliki orang (pemegang saham) terhadap perusahaan berkat penyerahan bagian modal sehingga dianggap berbagi dalam pemilikan dan pengawasan; Saham  akti

Jenis Usaha Bidang Jasa

Gambar
Jenis usaha pariwisata merupakan usaha di bidang jasa. Bidang jasa berkaitan dengan pemberian layanan kepada konsumen. Contoh usaha jasa selain pariwisata antara lain perbankan, keuangan, asuransi, kesehatan, dan hukum. Sektor jasa di Indonesia, terutama pariwisata berkembang pesat. Pesatnya jasa pariwisata didukung potensi panorama alam Indonesia yang elok. Sektor pariwisata di Indonesia juga menonjolkan aspek budaya. Contoh objek wisata alam adalah danau, pantai, bukit, pegunungan, gunung, suaka alam, serta flora fauna.  Contoh objek wisata budaya adalah kesenian daerah, upacara adat, keraton, dan candi. Berkembangnya sektor pariwisata menumbuhkan usaha-usaha penunjang jasa pariwisata. Usaha-usaha di bidang jasa pariwisata antara lain sebagai berikut.  Pengelola jasa penginapan, misalnya hotel, motel, wisma, dan losmen. Usaha penjualan barang cendera mata atau suvenir. Penyedia jasa pemandu wisata (tour guide). Penyedia jasa pariwisata dan transportasi (tour and travel). penjual buah

Jenis Usaha Ekonomi Yang Dikelola Sendiri Ataupun Kelompok

Gambar
Amatilah kegiatan ekonomi di lingkungan sekitarmu! Bagaimana pengelolaan kegiatan ekonomi tersebut? Jika dicermati, kegiatan ekonomi tersebut ada yang dikelola sendiri. Ada pula yang dikelola secara berkelompok. Mari simak pembahasan lebih mendalam.  1. Jenis Usaha Ekonomi yang Dikelola Sendiri  Tahukah kamu, apa sajakah jenis usaha ekonomi yang dikelola sendiri? Usaha yang dikelola sendiri disebut usaha perorangan. Usaha ekonomi ini memiliki modal terbatas dan biasanya dikelola secara sederhana.  Contoh usaha ekonomi perorangan sebagai berikut.  a. Usaha Pertanian  Sebagian besar usaha pertanian dikelola secara perorangan. Usaha ini memiliki modal terbatas. Lahan yang digarap petani biasanya terbatas, lahan persawahan dan tegalan. Namun, ada juga usaha pertanian yang dilakukan secara besar-besaran.  b. Usaha Perdagangan  Usaha perdagangan secara perorangan biasanya berskala kecil dan sedang. Contohnya, pedagang asongan, pedagang keliling, pedagang kaki lima, pedagang di pasar, warung,

Tari Kuda Lumping

Gambar
Tari Kuda Lumping   Tari Kuda Lumping juga disebut jaran kepang atau jathilan adalah tarian tradisional Jawa menampilkan sekelompok prajurit tengah menunggang kuda. Tarian ini menggunakan kuda yang terbuat dari bambu atau bahan lainnya yang di anyam dan dipotong menyerupai bentuk kuda, dengan dihiasi rambut tiruan dari tali plastik atau sejenisnya yang di gelung atau di kepang. Anyaman kuda ini dihias dengan cat dan kain beraneka warna. Tarian kuda lumping biasanya hanya menampilkan adegan prajurit berkuda, akan tetapi beberapa penampilan kuda lumping juga menyuguhkan atraksi kesurupan, kekebalan, dan kekuatan magis, seperti atraksi memakan beling dan kekebalan tubuh terhadap deraan pecut. Sumber - wikipedia. kuda lumping - gurune.net Pertanyaan dan Kunci Jawaban Ayo Mengamati Kelas V Tema 2 Sub Tema 2 Pembelajaran 2 ( Ayo Mengamati ). Lihatlah pertunjukan tari menggunakan properti. Kamu dapat menonton langsung atau dari rekaman dalam VCD. Setelah menonton, jawablah pertanyaan-pertany

Kunci Jawaban dari Tugas Membuat kata tanya apa, siapa, di mana, bagaimana, dan mengapa Dari bacaan “Kuldesak Lantaran Jerebu”

Gambar
Gurune.net - Setelah Sebelumnya kita mempelajari 3 Faktor penyebab terjadinya gangguan pada alat pernapasan manusia , sekarang kita lanjut seperti yang sudah gurune janjikan yaitu mengulas Salah satu faktor penyebab gangguan pernapasan yaitu faktor lingkungan. Sebetulnya banyak berita tentang pengaruh lingkungan bagi kesehatan, terutama pernapasan. Berikut cuplikan salah satu berita di Majalah Tempo edisi 21-27 September 2015. Kuldesak Lantaran Jerebu   Aroma sangit asap dari lahan yang terbakar menusuk hidung warga Pekanbaru, Riau. Pada Selasa pekan lalu, seantero kota diselimuti kabut. Jalanan lengang dan pagi itu meredup lantaran sinar matahari tersaput asap. Kebanyakan penduduk memilih tinggal di rumah. Meski begitu, asap tetap masuk lewat ventilasi. “Tak ada lagi tempat berlindung. Di rumah saja sudah tak aman,” ujar Asep Dadan Muhanda kepada Tempo. Khawatir terhadap kesehatan dua anaknya yang masih kecil, pria 34 tahun itu memboyong keluarganya ke luar kota. Dari rumahnya di Ke

Kunci Jawaban Tema 2, Sub Tema 1 Pembelajaran 4, Kelas V SD/MI Semester 1

Gambar
Dari bacaan “Melihat Jejak Merapi di Kaliadem” kamu mengetahui salah satu lagi jenis usaha, yaitu usaha pariwisata.   • Di mana kamu tinggal ?  Saya tinggal di Banyumas, jawa tengah. • Apakah di daerah tempat tinggalmu ada jenis usaha pariwisata?  Daerah tempat tinggalku ada jenis usaha pariwisata • Bagaimana pengaruh adanya usaha pariwisata bagi kehidupan masyarakat ? Salah satu pengaruh adanya usaha pariwisata bagi kehidupan masyarakat yaitu dapat membuka lapangan pekerjaan bagi masyarakat sekitar objek wisata. Masyarakat dapat ikut bekerja di objek wisata tersebut, adapun yang tidak bekerja menjadi karyawan di objek wisata tersebut sebagaian masyarakat lainya berdagang dilingkungan objek wisata. Jenis Usaha Bidang Jasa Jenis usaha pariwisata merupakan usaha di bidang jasa. Bidang jasa berkaitan dengan pemberian layanan kepada konsumen.  Contoh usaha jasa selain pariwisata antara lain perbankan, keuangan, asuransi, kesehatan, dan hukum. Sektor jasa di Indonesia, terutama pariwisata b